Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW eSetta, si Mungil Penantang smart fortwo

Selasa, 17 April 2012 | 16:03 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Munich - Selama bertahun-tahun, rumor berkembang kalau BMW Group berencana untuk menghidupkan kembali microcar Isetta yang pernah berjaya di era 1950-1960an, untuk menyaingi smart fortwo racikan Daimler AG.

Dan meskipun semua itu hanya rumor, namun wujud nyata dari calon penantang smar fortwo sudah bisa kita lihat dan bayangkan. Seorang desainer dari Universitas Seni Terapan di Wina, Tony Weichselbraun, berhasil membawa Isetta lahir di abad 21.

"eSetta adalah sebuah kendaraan listrik perkotaan," kata Weichselbraun. "desainnya terinspirasi dari BMW klasik Isetta, dan dirancang untuk mobillitas maksimal di perkotaan," lanjutnya.

BMW eSetta dibekali konfigurasi pintu geser dan berputar, sehingga memungkinkan penumpang untuk keluar masuk mobil dari sisi trotoar jalan. Sementara desainnya secara umum, diharapkan menjadi sebuah tren desain yang ramah dan sederhana. (mobil.otomotifnet.com)
No caption
No credit
No caption

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa