Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Black Auto Battle Bandung 2015, Hadirkan Karya Modifikator Terbaik

Denta - Senin, 19 Oktober 2015 | 17:20 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption
No caption
No credit
No caption
No caption
No credit
No caption
No caption
No credit
No caption


Bandung
- Setelah dari Makassar, Sulsel, BlackAuto Battle bikin panas modifikator di Bandung, Jabar (10/10). Lokasi di pelataran parkir Trans Studio Bandung, membuat kompetisi modifikasi bergensi di Tanah Air tersebut terlihat lebih ekslusif.

Makanya enggak heran, kalau modifikator dengan karya-karya terbaik memajang kendaraannya. Tidak hanya dari lokal kota Kembang saja, seperti Eagle Modified dari Jakarta.

“Kita bawa 3 hasil modifikasi ekstrem, dengan konsep street racing,” kata Kenny Lie, sang juragan yang workshop-nya berada di bilangan Pluit, Jakut.

Hasil akhir dari BlackAuto Battle 2015 Bandung, mengantarkan Honda Jazz keluaran 2009 buatan Galaxy Auto Concept sebagai Champ. “Kita bikin modifikasinya cukup ekstrem dengan hanya menyisakan 2 pintu pada kendaraan tersebut,” papar Arie Adrian, owner rumah modifikasi tersebut.

Selain acara yang cukup ramai, pengunjung dimanjakan dengan banyak penawaran khusus. Seperti di booth milik Autovision, pengunjung bisa menikmati diskon yang beragam dari produk yang dipajang.

Akhir bulan Oktober ini, BlackAuto Battle akan mampir di Purwokerto, Jateng (24/10). Sebelum menyelesaikan seri final 2015 di Yogyakarta, Jateng. Jangan sampai kelewat!

Editor : Denta

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa