Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki RGV250 VJ22 1994 Kembaran Motor Kevin Schwantz, Enggak Keluar Rumah Cuma Buat Pajangan

Parwata - Selasa, 10 Oktober 2017 | 14:25 WIB
Suzuki RGV250 VJ22 1994.  Kembaran Motor Kevin Schwantz
Indra/otomotifnet
Suzuki RGV250 VJ22 1994. Kembaran Motor Kevin Schwantz

Otomotifnet.com - Suzuki RGV250 termasuk langka populasinya di Indonesia, beruntung bagi Herry Karmila dapat memiliki salah satunya.

“Saya modifikasi menyerupai RGV500 tunggangan Kevin Schwantz, pembalap Suzuki idola saya,” buka Boy nama sapaannya.

Suzuki RGV250 VJ22 1994. Cutting sticker rapi sesuai livery RGV500 lengkap dengan nomor 34
Indra/otomotifnet
Suzuki RGV250 VJ22 1994. Cutting sticker rapi sesuai livery RGV500 lengkap dengan nomor 34

Untuk merealisasikannya, Boy mempercayakan motornya pada Budi Udin Fakkar. Bengkel Jatayu Motor yang berlokasi di Jalan Tubagus Angke dalam pengerjaan bodinya.

“Saya ubah ke bentuk RGV250 VJ22, biar lebih bernuansa klasik," kata Boy.

Area kaki-kaki masih dipertahankan karena dirasa sudah mewakili seperti besutan pembalap bernomor 34 itu, depan saja sudah upside down.

“Jok belakang juga dilepas dan dibuatkan tutup pakai fiberglass,” lanjut Boy.

Agar lebih mendekati besutan juara GP500 tahun 1993 cukup dengan melepas sein dan Kaca spionnya.

Suzuki RGV250 VJ22 1994. Khusus buat sendirian, jok belakang ditanggalkan!
Indra/otomotifnet
Suzuki RGV250 VJ22 1994. Khusus buat sendirian, jok belakang ditanggalkan!

Sayang, spidometer analog klasiknya malah diganti model analog digital keluaran Koso.

Editor : Parwata
Sumber : OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa