Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngincar Matik 125 cc, Honda Vario 125 Seken Patut Diperhitungkan, Dibanderol Mulai Rp 9 Jutaan

Joni Lono Mulia - Jumat, 6 April 2018 | 10:59 WIB
Bahkan Honda Vario 125 bekas kini mulai Rp 9 jutaan
Astra Honda Motor
Bahkan Honda Vario 125 bekas kini mulai Rp 9 jutaan

Otomotifnet.com - Info bagus buat yang lagi berburu motor matik berkapasitas 125 cc, Honda Vario 125 bisa jadi pilihan yang bagus.

Meski punya kubikasi yang lebih kecil jika dibandingkan motor matik gambot zaman sekarang.

Akan tetapi, Honda Vario 125 menawarkan banyak fitur jempolan.

(BACA JUGA: Gak Jadi Gagah, Petugas Bersenjata Berjatuhan Dari Bak Mobil Usai Tangani Keadaan)

Di antaranya, bagasi yang sudah muat helm full face.

Serta mesin dengan starter senyap atau yang disebut ACG Starter di semua varian.

Honda Vario 125 ISS baru ada di tahun 2013 ke atas
Isal/GridOto.com
Honda Vario 125 ISS baru ada di tahun 2013 ke atas

 
Ada juga sistem yang membuat mesin enggak menyala terus saat berhenti lama. 

Saat stasioner beberapa lama, mesin kemudian mati namun hidup lagi saat gas dipelintir lagi.

Fitur itu dikasih nama atau biasa disebut dengan Idling Stop System (ISS).

(BACA JUGA: GGilaa... Beli Martabak Aja Pake Rolls-Royce, Seleb Mah Bebas)

"ISS hanya ada di Honda Vario 125 cc tahun 2013 ke atas." 

"Buat yang tahun 2012 dibuka harga Rp 9 juta," ujar Mansyur, tenaga penjual Ali Bin Said Motor di Condet, Jakarta Timur, (6/04/2018).

Berikut harga bekas Honda Vario 125 menurut tahun pembuatan yang didapatkan dari dealer Ali Bin Said Motor .

Honda Vario 125 tahun 2012; Rp 9 juta

Honda Vario 125 tahun 2013; Rp 10 juta

Honda Vario 125 tahun 2014; Rp 11 juta

Honda Vario 125 tahun 2015; Rp 12 juta

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa