Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bebek Retro Kejam, Detailnya Masa Kini Banget

Parwata - Senin, 5 November 2018 | 19:30 WIB
SM Motor Cub Classic diperkenalkan oleh PT MForce Indonesia
Reyhan Firdaus / GridOto.com
SM Motor Cub Classic diperkenalkan oleh PT MForce Indonesia

Otomotiofnet.com - Jangan salah tebak.

Ini bukan Honda Super Cub 125.

Melainkan SM Motor Cub Classic yang diluncurkan di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2018, di Jakarta. 

Motor yang ngegemesin yang dimasukkan oleh PT. MForce Indonesia, APM SYM dari Taiwan.

Motor yang didatangkan dari Malaysia ini punya desain yang retro, mirip seperti Honda Supercub 125 yang diluncurkan di GIIAS 2018 kemarin.

Tapi lihat detailnya, kejam!
Maklum, banyak yang modern dan kekinian banget

Apa saja yang menarik dari SM Motor Cub Classic, dan bagian apa yang bikin gregetan? 

(BACA JUGA: Ini Dia Spesifikasi Super Cub C110, Motor Bebek Retro Yang Lebih Terjangkau Dari C125)

1. Desain gabungan klasik dan modern

Lampu SM Motor Cub Classic sudah LED
Reyhan Firdaus / GridOto.com
Lampu SM Motor Cub Classic sudah LED

Cub Classic memiliki garis desain retro, khas bebek era 60 seperti Honda Supercub, dengan skema warna yang mirip.

Bagian body tersedia warna ngjereng seperti hijau dan biru, sayapnya memakai warna putih, dan ada aksesoris warna krom, klasik banget!

Kerennya, Cub Classic sudah memakai lampu LED, dari lampu utama, lampu rem, sampai sein.

Di bagian depannya juga ada Daytime Running Light (DRL) bulat di sekitar lampu, dan lampu strip seperti alis di setangnya.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa