Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

PCX 150 Pasang Pulley Depan Aerox 155, Ini Efek Yang Harus Ditanggung

Isal,Panji Nugraha - Jumat, 5 Maret 2021 | 21:20 WIB
Puli depan bawaan Honda PCX 150
Isal/GridOto.com
Puli depan bawaan Honda PCX 150

Otomotifnet.com - Honda PCX 150 bisa pasang pulley depan Yamaha Aerox 155, namun ada efek yang harus ditanggung!

Ini bukan efek negatif ya! Melainkan efek positif, biar enggak penasaran, kita ulas yuk!

Pulley depan Honda PCX 150 dan Yamaha Aerox 155 bila disandingkan memiliki perbedaan secara dimensi.

"Diameter pulley depan Yamaha Aerox 155 ini lebih besar jika dibandingkan dengan pulley depan Honda PCX 150," Buka Muhammad Ikim, Owner RI Matic Shop & Service.

Baca Juga: Yamaha NMAX Hingga PCX Disuguhkan Oli X-Ten Double Ester, Bikin Akselerasi Makin Ngacir?

Puli depan Yamaha Aerox 155 setelah terpasang di Honda PCX 150
Isal/GridOto.com
Puli depan Yamaha Aerox 155 setelah terpasang di Honda PCX 150

Besarnya diameter pulley ternyata berpengaruh terhadap gerak v-belt.

"Semakin lebar diameter pulley menyebabkan v-belt akan bergerak ke posisi yang lebih di atas," jelas Ikim.

Motor Plus Online pernah mengukur, lebar pulley depan Yamaha Aerox 155 mempunyai diameter 129,5 mmm.

Sedangkan, pulley depan bawaan Honda PCX 150 mempunyai diameter 124 mm, berarti pulley depan Yamaha Aerox 155 lebih besar 5,5 mm.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa