Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jajal Motor MotoGP di Debut Pertamanya, Luca Marini Diserbu Masalah, Apa Saja?

Rezki Alif Pambudi,Ignatius Ferdian - Sabtu, 6 Maret 2021 | 20:30 WIB
Luca Marini merasa akan menghadapi perubahan besar dari kelas Moto2 ke MotoGP
Twitter/SkySportMotoGP
Luca Marini merasa akan menghadapi perubahan besar dari kelas Moto2 ke MotoGP

Otomotifnet.comLuca Marini jadi salah satu rookie yang bakal tampil pada MotoGP 2021.

Adik Valentino Rossi membawa bendera Sky Racing Team VR46 dengan motor Ducati di MotoGP 2021 ini.

Dalam shakedown test di sirkuit Losail, ia memulai debutnya bersama dua rookie lain, pembalap Aprilia, dan test rider tiap pabrikan (5/3/2021).

Namun debut ini ternyata tak begitu berjalan dengan lancar bagi Marini.

Baca Juga: Valentino Rossi Gabung Petronas Yamaha, Manajer Langsung Wanti-wanti Ini ke Timnya

Selain kondisi trek yang terkena angin kencang serta kotor karena pasir gurun, ada beberapa masalah teknis yang dialami Marini.

"Hari yang rumit karena kami mengalami masalah pada kedua motor yang kucoba. Aku kehilangan banyak waktu pada awalnya dan di lap awal power motornya bahkan tak 100%," ungkap Luca Marini dilansir dari Corsedimoto.com.

"Ketika aku kembali, mereka bertanya soal feeling-ku dan aku bilang semua normal. Tapi mereka kaget dengan reaksiku, sekarang kami tahu alasannya," jelas Marini.

Marini pada awalnya tak merasa nyaman soal ergonomi.

Baca Juga: Tak Hanya Direktur Petronas Yamaha, Bos KTM Ikutan Protes ke Honda Dan Stefan Bradl

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa