Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jelang MotoGP Portugal, Valentino Rossi Sebut Sirkuit Cukup Sulit Ditaklukkan, Asah Skill Pembalap

Ignatius Ferdian,Dia Saputra - Rabu, 14 April 2021 | 18:55 WIB
Pembalap tim Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi.
Twitter.com/sepangracing
Pembalap tim Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi.

Otomotifnet.com - Valentino Rossi mengaku sangat percaya diri menyambut MotoGP Portugal meski di awal musim tampil kurang memuaskan.

Bahkan pembalap tim Petronas Yamaha SRT ini terang-terangan mengaku kalau kecepatannya musim ini jauh lebih baik dibanding 2020.

Menjelang MotoGP Portugal 2021, Rossi juga memuji bagaimana sensasi memacu Yamaha M1 di sirkuit Internasional Algarve atau sirkuit Portimao.

"Portimao adalah sirkuit yang fantastis. Itu sesuatu yang berbeda dari segala sesuatu yang lain," buka Rossi dikutip dari paddock-gp.com.

Baca Juga: Tikungan 2 Sirkuit Red Bull Ring Tak Dirombak, Terkenal Angker, Nyawa Pembalap Nyaris Hilang

Meski begitu, pembalap dengan julukan The Doctor ini tak mengelak kalau sirkuit Portimao cukup sulit untuk ditaklukkan.

"Ini adalah trek yang membutuhkan banyak waktu untuk belajar," tambah The Doctor.

Di sisi lain, ia berpendapat bahwa Portimao dapat mengasah beberapa skill pembalap.

"Kami menemukan settingan baru saat MotoGP Doha yang membuat saya lebih kompetitif," terangnya.

Baca Juga: Siap Comeback di MotoGP Lagi, Bos Pramac Racing Sebut Marc Marquez Akan Semakin Kuat

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa