F1 : Hasil Tes Pramusim Abu Dhabi Hari 2, Pembalap Cadangan Mercedes Mendominasi
Otomotifnet.gridoto.com - 27/11/2014, 13:45 WIB
Pembalap cadangan tim Mercedes, Pasca Wehrlein menjadi pembalap tercepat di sesi tes kedua pra musim yang berlangsung di sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi. Wehrlein berhasil mencatatkan waktu terbaik 1 menit 42.624 detik setelah melahap 96 lap.
KOMENTAR