WSBK : Hasil Race 2 WSBK Misano, Double Victory Sykes!
Otomotifnet.gridoto.com - 22/06/2014, 20:21 WIB
Kembali, Tom Sykes memenangkan race 2 WSBK Misano. Setelah memenangkan race pertama, Sykes kembali menjadi rider pertama yang melewati garis finish. Dominasi Kawasaki pun makin kuat di mana Loris Baz kembali menempati posisi kedua.
KOMENTAR