Suzuki Grand Vitara Facelift Akhirnya Meluncur Desember 2012
Otomotifnet.gridoto.com - 14/11/2012, 14:06 WIB
Suzuki masih punya senjata baru di akhir tahun ini, dengan rencana peluncuran SUV mereka, Grand Vitara facelift. Setelah sebelumnya dipamerkan di IIMS 2012, Suzuki Grand Vitara facelift siap diluncurkan Desember 2012 ini.
KOMENTAR