Klasemen Sementara: Dipotong 7 Point, Rosberg Masih Memimpin
Otomotifnet.gridoto.com - 24/10/2016, 05:15 WIB
Persaingan perebutan gelar juara antara kedua pembalap tim Mercedes kian sengit, setelah Lewis Hamilton yang memenangkan balapan GP Amerika di Austin (23/10) memotong 7 point Nico Rosberg.
KOMENTAR