Tambah Suplai Udara, Pembakaran Sempurna dan Bertenaga
billy
Otomotifnet.gridoto.com - 13/04/2012, 12:17 WIB
Enaknya bergaul di klub, berbagai masalah seputar mobil kesayangan bisa didiskusikan bersama. Salah satu yang sering dibahas oleh teman-teman Proton Club Indonesia (PCI) yakni membenahi pembakaran dengan cara menambah suplai udara.
KOMENTAR