Rafid Topan Jalani Training Eksklusif, Untuk Persiapan Moto2 Austin
Bagja
Otomotifnet.gridoto.com - 16/04/2013, 17:38 WIB
Meski posisi finish yang diraih oleh Rafid Topan Sucipto di Moto2 seri pertama di Qatar musim 2013 belum memuaskan, namun semangat meningkatkan performa pembalap Indonesia yang disponsori oleh Evalube itu cukup besar.
KOMENTAR