Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Mobil Menutup Pabrik Di Jepang, Dipindah Ke Cina, Ada Apa Gerangan?

Joni Lono Mulia - Jumat, 6 Oktober 2017 | 08:00 WIB
Honda Motor Co., Ltd. menutup pabrik di Jepang dan membuka di China
KIM KYUNG-HOON
Honda Motor Co., Ltd. menutup pabrik di Jepang dan membuka di China

Otomotifnet.com - Pabrikan Honda Mobil, Honda Motor Co., Ltd., yang berada di Jepang akan ditutup pada tahun 2022.

Kabar ini sontak mengejutkan berbagai pihak.

Apalagi Honda sudah terkenal secara global sebagai produsen mobil dan motor.

Apakah kabar ini pertanda Honda Motor Co., Ltd. benar-benar tutup?

Pabrik Honda mobil yang terletak di Jepang memang akan ditutup karena produksi yang stagnan.  

Mereka akan membuat pabrik baru di China pada 2019.

Keputusan merupakan salah satu strategi karena melihat potensi penjualan mobil di Cina cukup menjanjikan.

Pabrik Honda Motoc Co., Ltd. di China nantinya diproyeksikan memproduksi mobil listrik.

Honda Motor Co., Ltd. juga akan mengembangkan teknologi lain di sana untuk keberlanjutan perusahaan. (Otomotfinet.com)

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa