Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngapain Nih Marc Marquez Pakai Safety Harness? Ternyata Main Ini

Joni Lono Mulia - Minggu, 3 Desember 2017 | 15:10 WIB
Mar Marquez dan Dani Pedrosa dilengkapi safety harness, sempat beteka-teki keduanya hendak melakukan apa nih
Instagram @hrc_motogp
Mar Marquez dan Dani Pedrosa dilengkapi safety harness, sempat beteka-teki keduanya hendak melakukan apa nih

Otomotifnet.com - Duet pembalap Repsol Honda Team, Marc Marquez dan Dani Pedrosa, yang ikut ambil bagian di acara Honda Racing Thanks Day 2017 di sirkuit Motegi, hari Minggu (3/12/2017), mereka didaulat main zipline alias flying fox.

Marc Marquez dan Dani Pedrosa ambil bagian di pesta seremonial terima kasih Honda kepada para pembalapnya.

Marc Marquez dan Dani Pedrosa juga sempat mencicipi performa mobil single seater, Formula 3 Jepang, Sabtu (2/12/2017) di sirkuit Motegi, Jepang.

 

And what are those two up to now? ????#HRTD2017 #HONDA

A post shared by Repsol Honda Team (@hrc_motogp) on 

 Honda Racing Thanks Day 2017 memang tidak melulu menyuguhkan semua kegiatan berkaitan dengan balap alias motorsport.

Akan tetapi, aktivitas yang membuat seluruh peserta riang gembira, seperti flying fox yang dilakukan Marc Marquez dan Dani Pedrosa ini.

Penasaran seperti apa aksi Marc Marquez dan Dani Pedrosa bermain flying fox?

Simak saja videonya berikut ini

 

Our riders @marcmarquez93 & @26_danipedrosa jumped for the first time at Motegi’s zipline! ????????????✌????#HRTD2017

A post shared by Repsol Honda Team (@hrc_motogp) on 

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa