Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren, Honda Civic Type R Jadi Mobil Polisi Lalu Lintas, Beneran Nih?

Joni Lono Mulia - Minggu, 3 Desember 2017 | 21:00 WIB
Honda Civic Type R menjadi mobil polisi hasil modifikasi digital
Instagram @VinCoAutoDesign
Honda Civic Type R menjadi mobil polisi hasil modifikasi digital

Otomotifnet.com - Kreasi karya digital atau rendering memang menjadi suguhan menarik dan hiburan tersendiri buat fanatikan dan penggemar dunia otomotif.

Seperti yang unggahan kreasi digital di akun Instangram milik instagram @vincoautodesign yang mengunggah Honda Civic Type R dan CR-V.
 
Kedua mobil produk Honda itu dimodifikasi digital menjadi kendaraan dinas polisi lalu lintas.
 
 
Honda Civic Type R dan CR-V mendapat imbuhan berupa lampu sirine dan logo polisi. 
 
Semua itu bikin Honda Civic Type R dan CR-V tampak gagah dan keren.
 
Apalagi kalau mobil ini benar-benar dipakai sebagai mobil patroli kepolisian.
 
Honda CR-V menjadi mobil polisi dengan sentuhan digital
Instagram @VinCoAutoDesign
Honda CR-V menjadi mobil polisi dengan sentuhan digital
 
 
Postingan Honda CR-V ini mendapatkan like dari netizen sebanyak 134 likes.
 
Sementara postingan rendering Honda Civic Type R mendapatkan like sebanyak 348 likes.
 
 
Komentar yang muncul pun beragam, salah satunya dari akun @iqbal_alvarez22 : "keren gan."
 
Asli kalau kedua mobil Honda ini benar-benar jadi mobil patroli polisi dijamin keren deh.
 
 
 

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa