Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tiga Keunggulan Datsun Cross, Salah Satunya Berbasis Datsun GO+

Joni Lono Mulia - Kamis, 18 Januari 2018 | 18:15 WIB
Bukan tanpa alasan Datsun Cross mengambil basis Datsun GO+
Aaron/Otomotifnet
Bukan tanpa alasan Datsun Cross mengambil basis Datsun GO+

Otomotifnet.com - Produk terbaru Datsun yang baru diperkenalkan secara global, world premiere di Jakarta (18/1/2018) adalah Datsun Cross.

Model crossover dari Datsun ini memang telah menjadi bagian dari rencana Datsun di Indonesia.

Tidak salah bila Datsun Cross bisa disebut juga Datsun GO+ dengan gaya adventure.

Eits, meski begitu Datsun Cross ini punya tiga keunggulan yang harus diketahui.

(BACA JUGA: Duuuh...Ninja 250 Disalahgunakan Buat Main Lumpur)

Apa saja sih?

Simak uraiannya berikut ini:

1. Datsun Cross Ada Transmisi Otomatis

Kemunculan Datsun Cross ini tidak hanya jadi segmen baru buat Datsun.

Akan tetapi, terobosan dan jawaban yang kerinduan konsumen Datsun dan transmisi otomatis sistem CVT disematkan di Datsun Cross.

Basis transmisi X-Tronic CVT yang dipasangkan menawarkan karakter berkendara yang halus.

Penggunaan pulley lebih kecil dan sub planetary gear secara bersamaan, menghasilkan efek ganda baik performa maupun efisiensi bahan bakar.

Datsun Cross ada transmisi otomatis dengan teknologi CVT
Aaron/Otomotifnet
Datsun Cross ada transmisi otomatis dengan teknologi CVT

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa