Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Misterius! Mesin Yamaha NMAX 155 DOHC Ini Terlibat 'Penculikan', Analisis Bubar

Iday - Rabu, 31 Januari 2018 | 19:40 WIB
Mesin Yamaha NMAX 155 DOHC
IG@anang_bonang269
Mesin Yamaha NMAX 155 DOHC

Otomotifnet.com - Bongkahan mesin ini sepintas nampak biasa saja laiknya mesin sedang dibongkar. 

Tetapi saat diperhatikan, ini sebuah mesin Yamaha NMAX DOHC.

Lo enggak salah? Bukankah Yamaha NMAX bermesin SOHC?

Betul, Yamaha NMAX ditakdirkan terlahir SOHC oleh Yamaha Indonesia.

(BACA JUGA: Waduh, Yamaha NMAX Dicelupin Ke Air, Jadi Pengen Berenang)

Oleh karena itu bisa saja pemilik yang enggak puas melakukan modifikasi dengan membuatnya jadi DOHC. 

Masalahnya sekarang, pakai kepala silinder apa?

Wong Yamaha V-Ixion, MX-King saja sama-sama SOHC.

Begitu juga Yamaha XMAX 250 dan pendahulunya Scorpio 225, semua SOHC. 

Sayang, tak ada keterangan apapun dari postingan akun instagram @anang_bonang269 ini. 

Hanya jejak komentar yang menyatakan mesin ini pakai blok Yamaha MX-King, cylinder head MX-King kawin sama Honda Sonic 150.

Dan memang, dilihat dari bentuk cylinder head-nya, identik Honda Sonic.

Tetapi menurut pengamatan OTOMOTIFNET, maka urutannya adalah sebagai berikut. 

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa