Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bisa Banget, NMAX Lama Ganti Suspensi Tabung, Siapkan 1,5 Jutaan

Parwata - Rabu, 7 Maret 2018 | 15:30 WIB
Yamaha NMAX versi 2018 dibekali suspensi belakang dengan tabung
Thio Pahlevi
Yamaha NMAX versi 2018 dibekali suspensi belakang dengan tabung

Otomotifnet.com – Shockbreaker belakang Yamaha NMAX versi 2018 yang telah dilengkapi model tabung semakin menambah keren penampilannya.

Nah, ternyata shockbreaker ini juga bisa diaplikasikan pada Yamaha NMAX generasi sebelumnya.

Hal itu dijelaksn Erie Ertanto, Kepala Bengkel Yamaha Harapan Motor Depok, NMAX lama bisa ganti suspensi belakang seperti model terbaru.

"Bisa kalau mau pasang di Yamaha NMAX lama."

"Tinggal lakukan sedikit modifikasi pada sepatbor atau bisa menggantinya dengan spepatbor Yamaha NMAX yang baru," kata Erie Ertanto, Kepala Bengkel Yamaha Harapan Motor di Depok, Jawa Barat.

Kena ongkos berapa itu kira-kira?

"Shockbreaker ini dibanderol kurang lebih sebesar 1,2 juta rupiah dan merupakan suku cadang original dari Yamaha," kata Erie Ertanto.

(BACA JUGA: Mantap, Fanatikan KTM Bandung, Sudah Hadir Showroom Resmi Di Abdurahman Saleh)

Sementara untuk biaya pasangnya sekitar Rp 45 ribu.

Dan jika ingin sekalian mengganti dengan sepatbor NMAX versi 2018, supaya pemasangan shockbreaker-nya PnP, biayanya sekitar Rp 55 ribu.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa