Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Duh, Harga Motor Honda Digadang Naik Tahun Depan

Joni Lono Mulia - Kamis, 1 November 2018 | 11:37 WIB
Ilustrasi.  Pameran IMOS yang berlangsung dua tahunan
Istimewa
Ilustrasi. Pameran IMOS yang berlangsung dua tahunan


Otomotifnet.com - Nilai kurs mata uang Dolar Amerika Serikat belakangan ini tembus di Rp 15.000-an, tak bisa dimungkiri berdampak terhadap di harga jual motor.

Meningkatkatnya kurs mata uang Dolar Amerika Serikat mempengaruhi kondisi harga motor tahun depan.

Hal itu seperti diungkapkan  Johannes Loman, Wakil Presiden Direktur PT Astra Honda Motor (AHM), menyebutkan harga motor tahun 2019.

(BACA JUGA: Belasan Moge Kena Razia, Sampai Ada Yang Berusaha Kabur)

"Seandainya Dolar masih seperti saat ini, tahun depan bisa ada penyesuaian harga," kata Johannes Loman, saat pameran motor di Jakarta kemarin (31/10/2018).

"Akan tetapi, beberapa cara akan kita lakukan supaya tidak terjadi penyesuaian harga," imbuh Johannes Loman kepada Yang dimaksud Loman penyesuaian harga berarti kenaikan harga motor.

Kenaikan harga motor dipastikan bukan hanya lantaran dampak peningkatan nilai tukar Dolar Amerika Serikat yang menguat dari Rupiah.

(BACA JUGA: Bingung Bukan Alasan, Nih Dia 7 Hal Penting Soal Tilang Elektronik)

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa