Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Baru Banget, New Mitsubishi Triton Diubah Gaul, Nyaris Cium Tanah

Joni Lono Mulia - Rabu, 14 November 2018 | 11:43 WIB
Modifikasi digital Mitsubishi Triton ceper
Instagram/@bmrtg_auto_design
Modifikasi digital Mitsubishi Triton ceper

Otomotifnet.com - Kreatif New Mitsubishi Triton belum lama dikenalkan dalam global launching di Thailand beberapa waktu lalu.

Eh, kreativitas modifikasi New Mitsubishi Triton langsug bermunculan.

Termasuk modifikasi digital New Mitsubishi Triton yang bisa dibilang 'melawan takdir'

Idealnya sih New Mitsubishi Triton penampangnya gagah dengan kaki-kaki tinggi.

(BACA JUGA: Fakta Perampokan Mitsubishi Mirage Taksi Online, Dari Motif Hingga Vonis Mati)

Berbeda dengan modifikasi digital Mitsubishi Triton ini yang diunggah via Instagram akun @bmrtg_auto_design.

Ubahan yang diberikan tampak ekstrem dan melawan takdir nih.

Tengok ground clearence yang berjarak tipis banget bahkan hampir mencium tanah.

Jarak antara fender dan ban juga hampir aja dempet, jadi terlihat makin ceper.

(BACA JUGA: Fakta Perampokan Mitsubishi Mirage Taksi Online, Dari Motif Hingga Vonis Mati)

New Mitsubishi Triton
Iday/GridOto.com
New Mitsubishi Triton

Aura gaya stance juga makin nampak dengan penggunaan pelek model palang enam dan diameter yang lebih lebar.

Pelek dengan model ini bisa kalian temukan di merek Enkei, Work Meister, atau yang lain.

(BACA JUGA: Honda Verza Scrambler, Besutan Pak Dosen Gaul )

Selain itu, Mitsubishi Triton terbaru ini tampak lebih sporty dengan body kit yang disematkan.

Dari depan ada spliter lebar, side skirts, dan over fender yang membuatnya terlihat gambot.

Berkat body kit yang disematkan pada Mitsubishi Triton ini tarikan garis jadi makin agresif nih. Keren!

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa