Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Plus Minus V-Belt Skutik Bergigi Ganda, Awet Tapi Cepat Kotor

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 6 April 2019 | 16:45 WIB
V belt model double teeth
Ryan Fasha
V belt model double teeth

"Konstruksi belt model ini juga bisa lebih awet karena meminimalisir kondisi belt retak seperti yang sering dialami belt dengan satu sisi," tambahnya.

Meskipun punya kelebihan, belt model ini juga perlu perawatan khusus.

Karena belt model ini lebih mudah menyimpan kotoran ketimbang belt model lawas.

"Karena banyak geriginya debu jadi lebih menempel di area belt tuh," terang Dody Irawan, mekanik DIDS Matic di Tj. Priok, Jakarta Utara.

"Bersihkan CVT harus lebih sering, biar belt jadi ga gampang selip," jelasnya.

"Dibersihkan pakai kuas atau diberi penetran sudah cukup," terang Dody lagi.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa