Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Rawat Motor Selama di Rumah, Begini Cara Poles Sendiri Agar Tetap Mengkilap

Fariz Ibrahim - Rabu, 15 April 2020 | 17:45 WIB
Rawat Motor Selama di Rumah, Begini Cara Poles Sendiri Agar Tetap Mengkilap
Fariz/Otomotifnet
Rawat Motor Selama di Rumah, Begini Cara Poles Sendiri Agar Tetap Mengkilap

Setelah didiamkan selama kurang lebih 2 sampai 3 menit baru bersihkan menggunakan kain microfiber dan bodi akan mengkilap kembali.

Titik lain yang bisa dibersihkan atau dipoles adalah mika lampu yang sudah buram atau menguning.

“Kalau kusam pada mika bagian luar masih bisa dibuat bening lagi. Tapi kadang ada yang menguning dari dalam mika, ini agak sulit karena mika harus dibuka dulu,”

”Cara pemakaiannya dengan meratakan cairan pembersih menggunakan lap halus pada mika lampu, tunggu 5 sampai 10 menit kemudian lap kering menggunakan lap microfiber,” sahut Anwar dari JDM Project.

Keringkan dari air yang menempel dengan lap chamois
Fariz/Otomotifnet
Keringkan dari air yang menempel dengan lap chamois

Area motor yang dibalut krum juga butuh perawatan agar tetap mengkilap dan terhindar dari karat serta bercak jamur tentunya.

“Krum ini cepet banget timbul bercak jika terkena air, cairan ini akan membuat bercak pada krum hilang dan membuat krum lebih mengkilap. Cukup oles dan ratakan menggunakan lap halus,” tuturnya.

Oiya, untuk motor warna hitam ada obat poles khusus agar kualitas warnanya tetap terjaga nih.

“Motor berwarna hitam sebaiknya pakai polesan khusus yang hanya untuk warna hitam, karena akan membuat warna hitam lebih ‘keluar’ dan klimis,”

Kalau ada baret halus, bisa sedikit disamarkan dengan digosok menggunakan kompon
Fariz/Otomotifnet
Kalau ada baret halus, bisa sedikit disamarkan dengan digosok menggunakan kompon

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa