Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Merawat Mobil di Rumah, Bukan Cuma Bodi, Ban Juga Perlu Diperhatikan

Toncil - Rabu, 29 April 2020 | 14:30 WIB
Penting memperhatikan tekanan angin ban
F. Yosi/Otomotifnet.com
Penting memperhatikan tekanan angin ban

Otomotifnet.com – Masih dari semangat work from home (WFH), kali ini yang patut diperhatikan mengenai ban.

Saat mobil benar-benar tidak dipakai berjalan, berarti ban juga tidak berputar.

Artinya, ada satu titik di ban yang menerima tekanan secara terus menerus.

Hal ini bisa membuat ban menjadi ‘kotak’ karena bagian yang bersentuhan dengan permukaan jalan jadi rata.

Baca Juga: Innova dan CR-V Bergaya Alto, Pakai Pelek Kaleng, Kembali Tren

Selain itu, dengan membiarkan ban tidak berjalan atau bergerak, tekanan berangsur-angsur akan berkurang.

Bisa dilihat secara kasat mata, kalau ban akan jadi lebih melebar.

Nah, bagi yang punya rencana akan mendiamkan mobil dalam jangka waktu lama, atau bepergian hanya jarak-jarak dekat, sebaiknya memperhatikan ban juga.

Salah satu cara paling mudah dengan menambah tekanan anginnya.

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa