Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

6 Istilah Koneksi Head Unit ke Smartphone Yang Wajib Anda Tahu

Panji Nugraha - Jumat, 22 Mei 2020 | 21:00 WIB
6 Istilah Koneksi Head Unit ke Smartphone Yang Wajib Anda Tahu
F Yosi/Otomotifnet
6 Istilah Koneksi Head Unit ke Smartphone Yang Wajib Anda Tahu

Semua aplikasi sistem koneksi ini sudah mulai bisa diaplikasikan pada mobil baru, walaupun memang belum semuanya.

Sistem ini bisa ditemukan pada mobil kelas menengah ke atas.

Cara mengoperasikannya, pada HU yang sudah mendukung semua sistem ini, pertama yang harus menyambungkan smartphone ke HU via kabel data USB, atau bisa juga secara nirkabel tergantung HU-nya.

Lalu aktifkan fitur mirroring pada HU. Kemudian pilih setup operasi Android Play, Apple Carplay atau Weblink, yang sebelumnya harus di-download via ponsel masing- masing, dan HP sekarang sudah terkoneksi dengan HU.

Android Play, Apple Carplay & Weblink. Semakin maju teknologi koneksi gadget, industri otomotif juga harus ikut bermain, agar tidak ketinggalan.
F Yosi/Otomotifnet
Android Play, Apple Carplay & Weblink. Semakin maju teknologi koneksi gadget, industri otomotif juga harus ikut bermain, agar tidak ketinggalan.

Kelebihan sistem ini, semua fitur HP sudah bisa dioperasikan via layar sentuh HU, tak perlu lagi menyentuh HP dan posisi tampilannya otomatis sudah horizontal.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa