Kawasaki W175 sendiri, merupakan sport naked berbau retro dengan kubikasi mesin SOHC 177 cc 1 silinder, yang masih menggunakan sistem pengabutan karburator.
Dari segi performa, mesin W175 bisa menghasilkan torsi puncak 13,2 Nm pada 6.000 rpm dan tenaga maksimal 12,8 dk pada putaran 7.500 rpm.
Melansir situs resmi kawasaki-motor.co.id, harga Kawasaki W175 Standard bulan ini masih Rp 30,8 juta untuk on the road Jakarta.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR