Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

All New Yamaha Aerox 155 Dijajal, Gendong Mesin baru, Tenaga Narik Terus

Harry,Ignatius Ferdian - Rabu, 18 November 2020 | 19:10 WIB
Yamaha All New Aerox 155 Connected
Rianto Prasetyo
Yamaha All New Aerox 155 Connected

Saat melakukan time trial, tim redaksi mencatatkan total waktu 5 menit 13 detik, artinya rata-rata tiap 1 lap ditempuh dalam waktu 1 menit 2,6 detik.

Dengan catatan 1 lap diantaranya sebagai pemanasan.

Nah yang perlu dicatat, meski tenaga dan torsi lebih besar dari model sebelumnya, bobot motor ini lebih berat loh, Aerox terbaru ini beratnya 125 kg (Connected/ABS) Aerox lama 118 kg saja.

Secara power to weight ratio, Aerox lawas lebih unggul dengan angka 0,1245. Sedangkan Aerox terbaru mencatat 0,1208.

Memang angkanya tak sebagus model lama, tapi masih yang terbaik untuk kategori skutik 150-155 cc.

Perbandingan Power to Weight Ratio
Aerox Baru : 15,1 dk / 125 kg : 0,1208
Aerox Lama : 14,7 dk / 118 kg : 0,1245
Nmax Baru : 15,1 dk / 132 kg : 0,1143
Vario 150 : 13 dk / 112 kg : 0,1160

 

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa