Terakhir, ban didiamkan dan didinginkan menggunakan air sebelum ban siap dipakai kembali.
"Biaya tambal dikenakan Rp 50 ribu per lubang untuk motor dan Rp 100 ribu untuk mobil, sudah termasuk bongkar pasang ban," pungkasnya.
Memang lebih mahal 3 lipat dari ongkos tambal ban tubeless dengan metode tusuk.
Tapi tentu saja metode tiptop lebih aman karena tanpa proses menusuk atau melubangi dinding ban, yang bisa membuat struktur ban rusak.
Baca Juga: Irit Tapi Jangan Pelit, Makin Banyak Jumlah Tambalan Bikin Ban Motor Cepat Aus
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR