Pun demikian dengan roda yang bermasalah seperti aus tidak rata atau pelek yang peang.
Sedangkan sistem suspensi meliputi beberapa aspek seperti suspensi itu sendiri, bushing arm, ball joint dan masih banyak lagi.
Sokbreker yang bocor juga bisa jadi penyebab mobil enggak stabil saat dikemudikan.
Pun demikian dengan bushing arm, ball joint atau dudukan swing arm yang biasanya terbuat dari karet.
Bila ada komponen karet yang getas bahkan pecah, ini akan juga akan sangat berpengaruh.
Nah, itu dia beberapa komponen yang menyebabkan mobil bisa limbung.
Baca Juga: Wajib Tahu, Tarikan Mobil Loyo Bisa Jadi Komponen Ini Penyebabnya
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR