Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Beginilah Gejala Kerusakan As Roda Pada Mobil Penggerak Depan

ARSN - Sabtu, 25 Mei 2024 | 15:30 WIB
Ilustrasi. CV joint as roda bagian luar
Angga Raditya
Ilustrasi. CV joint as roda bagian luar

Biasanya banyak yang suka terbalik nih.

Kalau bunyinya dari arah kanan, berarti as roda kiri yang rusak begitu juga sebaliknya.

Bunyi ketukan itu tandanya CV joint bagian luar sudah mulai aus.

Ilustrasi. As roda rusak tidak bisa diperbaiki sehingga harus ganti baru
Angga Raditya
Ilustrasi. As roda rusak tidak bisa diperbaiki sehingga harus ganti baru

Bunyi kasar ini semakin terdengar ketika roda berbelok penuh.

Gejala lainnya timbul getaran ketika mobil berakselerasi.

Kalau pas akselerasi ada getaran, berarti CV joint dalamnya yang aus.

Ss roda yang sudah rusak harus diganti karena tidak bisa diservis atau diakali ya gaes.

Itulah gejala kerusakan as roda Pada mobil penggerak depan.

Baca Juga: Harus Tahu, Ternyata Ini 3 Tanda Kompresor AC Mobil Mulai Rusak

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa