Wah, Vespa Rasa Jetski, Main Air Gak Takut Mogok

Joni Lono Mulia - Sabtu, 24 Maret 2018 | 19:00 WIB

Vespa asyik-asyik saja main genangan air nggak takut mogok (Joni Lono Mulia - )


Otomotifnet.com – Bikin keki dan kesel kalau ada kejadian banjir dan yang lain terpaksa berhenti atau mogok, eh pengendara motor satu ini malah keriangan asyik bermain genangan banjir

Seperti yang dilallukan pengendara motor Vespa ini.

Bukannya, turut prihatin melihat kendaraan lain yang berhenti dan mogok.

Dia malah asyik keliling-keliling menunggangi Vespanya.

(BACA JUGA: Pemilik Telat Sadar, Honda CBR150R Dicuri di Parkiran, Dikejar Tak Ada Gunanya)

Enggak takut kalau Vespanya kenapa-napa atau mogok.

Padahal tinggi genangan banjir itu cukup lumayan.

Mencapai tinggi sekitar betis kaki orang dewasa.

Si pengendara motor Vespa itu asyik saja main putar-putar sekitaran genangan banjir.

Sebagaimana terlihat di postingan video via Instagram akun @vespa.tv yang diberi judul Vespa Rasa Jetski.

Memang dengan kedalaman banjir setinggi betis orang dewasa memang relatif aman buat Vespa bermain-main di genangan banjir.

pengendara vespa 2-tak main genangan banjir kayak main jetski

Pengalaman Otomotifnet.com mengendarai Vespa P150 PS ’86 standar. Mesin nggak matih saat lewat banjir dengan ketinggian air segitu.

(BACA JUGA: Astaga! Bikin Profil Kayak Kecebur Lumpur Ternyata Artis Poppy Sovia Lagi Prewedding)

Meskipun, sura knalpot Vespa terdengar kian pelan.

Selama karburator aman, Vespa 2-Tak memang joss….

Biar nggak penasaran Vespa asyik diajak lewat genangan banjir, langsung tonton videonya berikut ini;

 

Video kiriman dari @waka_barok @waka_barok @waka_barok . #vespa #vespatv

A post shared by VESPA TV - INDONESIA ???????? (@vespa.tv) on