Otomotifnet.com - Cuaca panas memanggang sesi FP3 MotoGP Jepang 2018.
Marc Marquez langsung tancap gas setelah absen di sesi FP2 MotoGP Jepang 2018.
Tapi catatan waktu Marc Marquez hanya bisa bertengger di posisi keempat.
Setelah sepuluh menit sesi berjalan Marc Marquez kembali ke paddock.
(BACA JUGA : Yamaha XMAX 250 Hasil Putar Otak, Suspensi Moge Disikat)
Saat FP3 MotoGP Jepang 2018 tersisa 26 menit, Marc Marquez kembali turun ke lintasan.
Hingga sesi FP3 MotoGP Jepang 2018 berakhir, Marc Marquez belum bisa jadi yang tercepat.
Sementara Valentino Rossi menempel di belakang Marc Marquez.
Bukan hasil yang optimal karena artinya dia di posisi kelima.
Nah berikut hasil lengkapnya FP3 MotoGP Jepang 2018.