Masa Sih Jalan Beton Bikin Ban Motor Cepat Gundul, Ini Penjelasannya

Isal,Ferdian - Senin, 17 Oktober 2022 | 21:55 WIB

Ilustrasi ban motor (Isal,Ferdian - )

Hal senada juga ternyata dikatakan oleh Jimmy Handoyo, Technical Service and Development Dept. Head PT. SRI, produsen ban FDR di Indonesia.

"Secara tidak langsung jalanan beton memang bikin tapak ban motor lebih cepat aus dan habis dibanding aspal," ujar Jimmy.

"Sering melalui jalanan lapis beton ditambah kebiasaan sering mengerem mendadak tentu berpengaruh pada keawetan ban," tuturnya.

Makanya, agar ban menjadi lebih awet disarankan untuk tidak sering melakukan pengereman mendadak, dan selalu pastikan kondisi tekanan angin ban sesuai anjuran pabrikan.

Baca Juga: Baru Tahu, Ban Aus Enggak Perlu Tunggu Gundul Dulu, Lihat Segitiga Ini Aja