Malah hawa panasnya jadi ikut-ikutan masuk ke kabin mobil kalian.
Dilansir GridOto.com, untuk merawat kondensor AC sebenarnya langkahnya cukup mudah.
"Yang penting kisi-kisi kondensor selalu bersih dan tidak tersumbat," tutur Hendrik.
Baca Juga: Inilah 4 Cara Mudah Cek Kondisi AC Mobil Bekas Masih Oke atau Tidak