F1 : Kisruh Team Order, Williams Minta Maaf Pada Massa dan Bottas
Otomotifnet.gridoto.com - 04/04/2014, 16:56 WIB
Perintah tim pada Felipe Massa untuk memberi jalan buat rekan setimnya, Valtteri Bottas agar bisa mengejar Jenson Button rupanya cukup bikin kisruh antarpembalap dan tim. Claire Williams pun coba menengahi dan minta maaf pada pembalapnya.
KOMENTAR