Snow Flas White dan Soul Red All New Mazda2 Banyak Peminatnya
Otomotifnet.gridoto.com - 03/11/2014, 15:03 WIB
Warna mobil sekarang sudah jadi pertimbangan wajib bagi konsumen yang mau membeli mobil. Nggak jarang, warna-warna tertentu begitu banyak peminat sampai harus inden. Seperti halnya All New Mazda2.
KOMENTAR