Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Luar Biasa! Mitsubishi L300 Pernah Tampil Di Reli Paris-Dakar!

Joni Lono Mulia - Sabtu, 18 November 2017 | 14:05 WIB
Mitusbishi L300 Paris Dakar
dakardantan.com
Mitusbishi L300 Paris Dakar

Otomotifnet.com - Sadar atau nggak, Mitsubishi L300 adalah mobil yang populer di Indonesia

Mitsubishi L300 sudah menjadi kendaraan angkutan umum, mobil pikap hingga ambulans.

BACA JUGA: Valentino Rossi Kok Takut Cabut Dari MotoGP, Ada Apa Gerangan?

Mobil Mitsubishi L300 jadi primadona untuk kendaraan komersial dan niaga karena mesinnya yang bandel dan bertenaga.

Lahir pada tahun 1984, Mitsubishi memperkenalkan Colt L300 bermesin diesel konvensional 2.300 cc bertenaga 65 dk dan torsi maksimal 137 Nm di 2.000 rpm.

Mitsubishi L300 jadi angkot di Bandung
Pinterest/yohanes hendra
Mitsubishi L300 jadi angkot di Bandung

Pada tahun 1988, Mitsubishi L300 berganti mesin mengadopsi mesin diesel 4D56 Astron yang lebih besar, berkapasitas 2.500 cc yang mampu menghasilkan tenaga maksimal 74 dk dan torsi maksimal 142 Nm di 2.500 rpm.

Buat yang pernah pernah naik transportasi umum lintas kota atau mobil travel dengan Mitsubishi L300 pasti dapat merasakan sendiri betapa lincahnya mobil ini dengan membawa banyak penumpang.

Eits, pasti belum banyak yang tahu kalau Mitubishi L300 ini pernah juga ikutan reli Paris Dakar.

Reli legendaris ini tergolong sebagai ajang kompetisi paling ganas di muka bumi karena pembalapnya harus menghabiskan waktu berhari-hari berjuang mengarungi di trek berat dengan rute yang panjang.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa