Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata Bus Bisa Buat Balapan Juga, Kompetisinya Ada Di Inggris

Joni Lono Mulia - Selasa, 21 November 2017 | 13:00 WIB
youtube/andyrad29

Otomotifnet.com - Bus biasanya digunakan untuk membawa penumpang dalam jumlah banyak, namun apa jadinya bus dijadikan kendaraan balap.

Bagaimana nasib penumpangnya tuh?

Video hasil unggahan akun YouTube andyrad29, sedang berlangsung balapan antarbus.

Bus-bus tersebut mengadu kecepatan dalam lintasan khusus.

BACA JUGA: Pembalap F2 Indonesia Sean Gelael Ganti Tim Tahun Depan, Namanya Ini

Oh ternyata busnya kosong nggak ada penumpangnya.

Tak hanya itu, balapan bus ini juga memiliki kru yang memberi arahan layaknya balapan kelas dunia.

Balapan bus ini berlangsung di Buxton, Inggris dengan nama Buxton Raceway.

Buxton Raceway sendiri tidak hanya mengadu kecepatan bus, namun juga van, mobility scooter, dan lain-lain.

Yang menarik dari balapan bus Buxton Raceway adalah bus yang tidak oleng saat berbelok.

Langsung simak videonya ternayta ada juga balapan bus. (Otomotifnet.com)

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa