Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gak Cuma Bos Ducati Sesalkan Lorenzo Pindah Ke Honda, Sosok Ini Juga Keki, Sampai Bilang Rugi Besar

Joni Lono Mulia - Sabtu, 23 Juni 2018 | 14:00 WIB
Michele Pirro saat sesi latihan balapan MotoGP Italia di Sirkuit Mugello pada tanggal 4 Juni 2017.
Ducati
Michele Pirro saat sesi latihan balapan MotoGP Italia di Sirkuit Mugello pada tanggal 4 Juni 2017.

Otomotifnet.com - Hengkangnya Jorge Lorenzo dari Ducati ke Honda tahun depan, ternyata disesali sosok satu ini.

Adalah pembalap penguji Ducati, Michele Pirro, mengatakan hengkangnya Jorge Lorenzo adalah kehilangan besar bagi tim asal Italia itu.

Setelah hampir satu setengah tahun kesulitan beradaptasi dengan motor Desmosedici, Jorge Lorenzo sekarang bisa tampil lebih klop dan nyetel dengan motor tersebut.

(BACA JUGA: Ada Yang Kenal? Innova Putih Kabur Usai Nabrak Bokong Ertiga, Pelat Nomornya Terdeteksi)

Hal itu terbukti dengan raihan dua kemenangan beruntun saat balapan di sirkuit Mugello (MotoGP Italia) dan sirkuit Barcelona (MotoGP Catalunya).

Sejak meminta perubahan pada tangki motor saat GP Italia, performa Jorge Lorenzo kian menanjak.

Michele Pirro mengaku senang melihat mantan pembalap Yamaha itu saat ini bisa tampil kompetitif lagi.

(BACA JUGA: Kayak Sirkuit MotoGP, Pagar Di Pinggir Jalan Ini Dikasih Bantal)

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : bolasport.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa