Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal Honda Jazz Lawas

billy - Sabtu, 19 November 2011 | 12:03 WIB
No caption
No credit
No caption

JAKARTA -
Honda luncurkan Jazz pada tahun 2004 dengan teknologi i-DSI. Penggunaan mesin ini terkenal irit bahan bakar serta mudah dalam perawatan. Sementara itu Honda Jazz berteknologi VTEC pada tahun 2005 diluncurkan. Varian kedua ini terkenal akan performanya.

Menilik dari balik kap mesin Honda Jazz tersedia mesin berkapasitas 1.497 cc. Lalu pada tahun 2006, Jazz mengalami penyegaran. Adapun fitur safety yaitu, ABS, EBD dan Airbag.

Penyegaran kembali terjadi pada tahun 2008. HPM keluarkan All New Jazz dengan rombakan total pada eksterior dan interior. Mesin pun alami ubahan dengan mengadopsi i-VTEC. (mobil.otomotifnet.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa