Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Iswandi Muis Balas Pecundangi Wawan di Race-2 IRS 250 cc

Bagja - Minggu, 15 September 2013 | 17:34 WIB
No caption
No credit
No caption


Di race-1, Iswandi Muis harus mengakui kemapuan Wawan Hermawan dan puas finish di posisi ke-2 balapan Indospeed Race Series (IRS) kelas 250 cc. Namun di race-2, Wandi sapaan Iswandi Muis sukses membalas kekalahan dari rekan setimnya itu.

Pada balapan 12 lap ini Wawan harus puas di posisi ke-2 dengan selisih hanya 0,049 detik saja dari Wandi. Sedangkan peringkat tiga di ajang yang digelar di sirkuit Sentul pada Minggu (15/9) tersebut masih diisi M. Dwi Satria yang juga meraih tempat serupa di balapan sebelumnya.

Di tempat keempat  diisi oleh Ivan Atmaja yang diikuti M. Yunus yang sebelumnya tak turun di race pertama.

Hasil buruk diraih dua pembalap yang sebelumnya tak berlaga di balapan pertama. Dimana Nico Julian hanya membalap sebanyak 3 lap dan Alhdilla Eka Dharma yang terhenti 4 lap menjelang finish. (otosport.co.id)

Hasil Race-1 IRS 250 cc :

1. Iswandi Muis
2. Wawan Hermawan
3. M. Dwi Satria
4. Ivan Atmaja
5. M. Yunus

DNF
1. Alhdilla Eka Dharma
2. Nico Julian



Editor : Bagja

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa