Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Test Ride Kawasaki Z250, Stroke-up FU150 dan Bahaya Bonceng Anak

Dimas Pradopo - Selasa, 5 Februari 2013 | 15:51 WIB
No caption
No credit
No caption


Seperti MOTOR Plus bilang, tahun 2013 bakal banjir motor baru. Di mulai dari Yamaha Xeon RC pertengahan Januari lalu. Trus, Kamis (31/1) kemarin pabrikan kelir hijau mengenalkan varian terbaru Kawasaki Z250. Katanya tunggangan ini versi naked-nya Ninja 250R.

Nah, mau tahu apa aja keunggulan Kawasaki Z250, lansung aja baca liputan lengkapnya di First Test Ride Kawasaki Z250 di halaman terdepan. Dan di MOTOR Plus edisi 728, juga melengkapi info seputar test ride motor premium Kawasaki Versys yang muncul diantara motor-motor modifikasi terkeren minggu ini.

Selain test ride dua motor tadi, jangan lupa baca liputan fitur-fitur ungulan Mio GT yang merupakan lanjutan dari edisi kemarin. Juga gosip-gosip hangat seputar motor baru yang bakal dilansir pabrikan besar tanah air. Mulai dari Yamaha, Honda, Suzuki bahkan TVS. Makanya jangan sampai terlewat.

Geser ke rubrik tips dan teknik, ini bagian yang perlu diketahui pemilik Suzuki FU150, karena teknik jurus naik stroke tanpa paking buat tunggangan ini. Makin tambah pintar jika sobat baca liputan tips atasi puli berdecit, atasi rembesan oli di magnet juga mensiasati bila cuk di karburator bocor.

Di halaman sport masih berlanjut isu tetang korupsi di balap, selain berita wawancara dengan dua pembalap Yamaha. Kali ini tema yang diangkat adalah penjarakan si pembuat masalah biar mereka kapok. Simak pula ulasan tetang pembalap di Indonesia apakah perlu lakukan pemeriksaan urine tiap bertanding.

Dan kalau masih ingat tentang kasus ibu Ninik Setyowati, yang jadi tersangka atas tewasnya anak tercintanya saat terjadi kecelakan. Nggak ada salahnya jika edisi ini Em-Plus kasih himbauan agar tidak membonceng anak sembarang, yang liputannya ada di halaman 20.

Pantau terus beritanya. (motorplus-online.com)

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa