Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Predator Motor Community, Gelar Turing Sambut Ramadhan

billy - Jumat, 3 Agustus 2012 | 08:05 WIB
No caption
No credit
No caption


Predator Motor Community (PMC) baru saja malakukan perjalanan turing ke-3 dengan tujuan Anyer, Banten. Gelaran ini diikuti sebanyak 9 motor dengan 13 bikers. Komunitas PMC biasa nongkrong di depan bengkel Kencana Motor Sport (KMS), Jl. Panjang, Kebon Jeruk, Jakarta Barat tiap Jumat malam. “Turing ke Anyer bertujuan menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1433 H,” jelas Bebe Ketua PMC.

PMC lahir pada Februari 2012 saat ini sudah memiliki anggota sebanyak 52 personil. Salah satu di antaranya seorang lady biker. “Dengan tidak memandang jenis dan tahun motor apapun, kami mengajak bagi yang ingin bersilaturahim bersama PMC,” ajak Bebe.

Untuk pengguna motor di seputaran Kebon Jeruk, Jakarta Barat bisa menghubungi langsung contact person PMC, Reyes di nomor 0857-7050-116. “Ditunggu dan selamat menunaikan ibadah puasa bagi yang menjalankan,” ungkap Bebe dan Reyes.  (motorplus-online.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa