Waktu sesi tes siang nanti akan dimulai pukul 09:00-17:00 waktu GMT +1 (Inggris), yang berarti di Jakarta akan berlangsung pada pukul 15:00-23.00 WIB.
Sesi tes resmi di Jerez, Spanyol dapat diikuti secara streaming melalui beberapa jaringan yang memang bekerja sama dengan penyelenggara Formula 1. Dimana para fans di seluruh dunia bisa menikmati siaran tersebut dan dapat tetap up to date. (otosport.co.id)
Sesi ujian line-up di Jerez hari ketiga, sebagai berikut :
1. Red Bull Racing : Sebastian Vettel
2. Scuderia Ferrari : Felipe Massa
3. McLaren : Jenson Button
4. Lotus F1 Team : Kimi Raikkonen
5. Mercedes AMG F1 Team : Nico Rosberg
6. Sauber F1 Team : Esteban Gutiérrez
7. Force India F1 Team : James Rossiter (pagi), Paul di Resta (sore)
8. Williams F1 Team : Valtteri Bottas
9. Scuderia Toro Rosso : Jean-Éric Vergne
10. Caterham F1 Team : Charles Pic
11. Marussia F1 Team : Max Chilton
Editor | : | Bagja |
KOMENTAR