Kebanyakan peserta yang berlaga di kelas bermain di angka 34 detik, hanya Wawan dari tim Jangkar Miring yang mencetak 33 detik. Sontak para rekan satu timnya berteriak kegirangan.Sedangkan Rihan Variza dari tim HRVRT menjuarai kelas umum.
Catatan waktu yang ditorehkannya di angka 33 detik, padahal saat heat 1, dimana soal yang dipakai sama, justru mencetak di 35 detik. "Mungkin kebetulan saja, kalau disuruh ulang mungkin saya tidak bisa di angka itu," kekeh Rihan.
Saat musim lomba 2010, Wawan dan Rihan bergabung dalam 1 tim, HRVRT yang dimiliki oleh Rihan. (otosport.co.id)
Hasil Lomba:
UMUM
1. HM Rihan Variza/Honda Jazz/33,925
2. Anggana OHP/Toyota Yaris/34,137
3. M.Hermawan/Honda Jazz /34,199
F
1. M.Hermawan/Toyota Yaris/33,982
2. Toni Utomo/Honda Jazz/34,663
3. Herry Kohar/Toyota Yaris/34,837
A1
1. Toni Utomo/Honda Jazz/1.10,379
2. M.Hermawan/Honda Jazz/1.11,045
3. Rizky TJ/Honda Jazz/1.11,054
A2
1. FX Sony Susmana/Daihatsu Sirion/1.19,391
2. Hongky Regina/Daihatsu Sirion/1.20,338
3. Santi Gerald/Daihatsu Sirion/1.22,022
A Saloon
1. Zaenul Arifin/Toyota Vios/1.16,474
2. Adrian S/Toyota Vios/1.17,241
3. Nurchaya/Toyota Limo/1.17,936
Seeded B
1. Valentino R/Honda Jazz/1,12.376
2. Ipunk/Honda Jazz/1.14,679
3. Ananda Putranto/Honda Jazz/1.15,615
Pemula
1. Rizky TJ/Honda Jazz/1.11,054
2. Putu Indra/Honda Jazz/1.11,177
3. Daus SCS/Honda Jazz/1.12,565
Wanita
1. Yuanita/Honda Jazz/1.17,939
2. Arum/Honda Jazz/1.21,183
3. Alinka/Toyota Yaris/1.21,915
Editor | : | billy |
KOMENTAR