Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KOI, Talkshow Ringan Bareng Radio Lokal

billy - Selasa, 21 Februari 2012 | 14:00 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Jakarta - Kehadiran akan mobil-mobil koreas di Indonesia memang belakangan ini menjadi topik hangat bagi pemerhati mobil. Berkaitan dengan itu sebuah stasiun radio lokal mencoba mengangkat isu tersebut dengan mengadakan talkshow ringan bersama klub mobil Korea Otomotif Indonesia (KOI).

Dalam talkshow yang live pada pekan lalu (13/2) ini, diisi dengan acara bincang bebas seputar klub, teknis, sparepart dan lainnya. Tak hanya KOI yang diundang sebagai nara sumber, namun hadir juga perwakilan dari KIA Mobil Indonesia (KMI).

Tak hanya sekedar bincang-bincang, diakhir acara juga dibagikan hadiah untuk para pendengar yang sudah berpartisipasi saat acara berlangsung.


Seru juga yah kalau bisa bincang-bincang bebas secara live, jadi para pengguna mobil Korea pun bisa mendapatkan solusi langsung seputar mobil yang digunakan. Rencananya acara talkshow ini akan digelar kembali oleh di radio lokal tersebut ditanggal 20 dan 27 Pebruari 2012 pada pukul 21.00 s/d 22.00 WIB.

So, yang belum sempat ikutan live masih ada kesempatan tuh buat tanya langsung dengan KOI dan pakarnya mobil Korea. Tentunya kalau kurang puas dengan talkshownya, otomania bisa juga langsung ikutan gabung bersama KOI atau langsung kunjungi website resminya di www.koreamobil.com (otoklub.otomotifnet.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa