Bentuk motornya khas taon 20-an. Iyalah wong lahirnya di kisaran itu. Rangka mereka sebut tipe diamond. Kemungkinan besar karena bentuk mirip belah ketupat antara center-bone, back-bone dan down-tubenya.
Paling khas posisi tangki di bawah back-bone. Ini jadi inspirasi motorsport aliran speedway yang gape di lintasan pasir oval. (motorplus-online.com)
Editor | : | billy |
KOMENTAR