|
“Kita pakai bahan Murano, ada 3 macam, Platinum Murano, Murano Blast, dan Murano Plus,” ujar Djojo, punggawa Butik Murano ini.
Dari ketiga jenis bahan ini, yang paling banyak peminatnya adalah Murano Blast, “Karena kualitas dan tampilan sudah seperti Murano Plus, tapi harga lebih murah dan pilihan warna lebih banyak,” ujar Jojo lagi.
Soal motif pengerjaan ada 4 macam, yaitu standar, kerut, sporti, dan elegan.
Soal harga, untuk Platinum Murano jok dua baris model standar, mulai dari Rp 2 juta, kalau model kerut Rp 2,2 juta, model sporti Rp 2,6 juta, dan elegan Rp 2,9 juta. Sementara itu untuk Murano Blast jok 2 baris plus door trim model standar Rp 2,6 juta.
Lebih jelasnya, silakan ke Butik Murano, Jl. Radio Dalam Raya No. 41C (seberang BCA), Jaksel. Telp. 021-7257315 (mobil.otomotifnet.com)
Editor | : | billy |
KOMENTAR