Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

KUN 2016: Solusi Anti Macet ala Banyuwangi

erie - Senin, 15 Agustus 2016 | 15:54 WIB
No caption
No credit
No caption

Banyuwangi - Ditemui langsung di kantornya (15/8), Bupati Banyuwangi, Azwar Anas menerangkan tips 'anti macet' di wilayahnya. 

"Ada dua cara, yaitu perencanaan dan penambahan jaringan jalan," ujarnya. 

Cara yang pertama, Kabupaten Banyuwangi punya Perda yang mengharuskan pembangunan mal  sejauh 4 kilometer dari pusat kota. 

"Aturan ini untuk memecah arus serta volume lalu lintas di Banyuwangi," jelasnya lagi.

Bupati Banyuwangi, Azwar Anas (kanan), bersama Redaktur Bisnis Otomotif Haryadi Hidayat

Aturan turunan lainnya, mewajibkan badan jalan sisi kanan di sejumlah ruas tidak boleh ada kendaraan yang parkir. 

Nah, cara yang kedua yaitu menambah jaringan jalan itu sendiri.

"Kami sudah menambah jalan baru sepanjang 300 kilometer," imbuh pejabat yang rutin memantau kondisi wilayahnya secara langsung itu.  (otomotifnet.com)

Editor : erie

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa